Kesemutan yang perlu diwaspadai

Hal ini diungkapkan oleh Ketua Kelompok Studi Neurofisiologi dan Saraf Tepi Perdossi Pusat, Dr. Manfaluthy Hakim, Sp.S(K), pada sebuah media edukasi bertajuk 'Neuropati, Kenali, Waspadai!', di Jakarta, Selasa.
"Neuropati adalah penyakit gangguan saraf yang disebabkan karena kekurangan vitamin neurotropik, efek samping penyakit sistemik atau pun trauma pada saraf, serta proses penuaan," ujar Manfaluthy.